8 jenis model rambut undercut

mau potong rambut tapi bingung Mau potong model apa,silahkan coba gaya rambut model rambut satu ini yaitu model rambut Undercut.untuk jenis undercut itu beda-beda.

Inilah 8 jenis model rambut Undercut:

1.Shear Inspiration

Tipe Undercut satu ini agar dengan kesan bad boy.gaya rambut dipotong bagian bawah tidak terlalu tipis dan semakin keatas semakin tebal Dan agak lebih tinggi keatasnya.kita bisa menambahkan tatto rambut Dan untuk bagian belakang biar agak tebal.

2. Slicked Back


Untuk Undercut ini berkesan rapi.dengan potongan tipis pada bagian bawah untuk ketipisan kita bisa dengan ketipisan sedang.untuk bagian atas kita sisir kebelakang dengan belahan disamping ,kita juga bisa menggunakan belahan ditengah.

3. Swept Away


Gaya rambut ini cocok untuk jenis rambut yang tebal Dan bergelombang.pada bagian bawah kita potong tipis dan agak sedikit tebal keatas serta tidak terlalu tinggi.pada rambut atas dibiarkan agak panjang Dan disisir kesamping.

4. Totally Shaved Underneath


Bisa dibilang gaya rambut ini dengan long undercut.tipis dibagian bawah hingga keatas dan tinggi Dan membiarkan panjang bagian rambut atas.

5. The Mohawk


Bagian bawah kita bisa memotongnya tidak terlalu tipis atau tipis juga bisa.untuk bagian belakang terserah Mau dibikin lancip atau standard juga bisa.

6. Fade to Beard


Gaya rambut Undercut ini dengan tipis tidak terlalu tinggi dibagian samping Dan belakang.

7. Super High Pompadour


Style rambut ini sangat cocok untuk anda yang berambut tebal,dengan mengandalkan potongan dengan sangat tipis disamping Dan belakang dibagian bawah.

8. . Scissors Only


Gaya rambut Undercut ini bagian samping dipotong dengan tipis medium.

Silahkan memilih yang mana sesuai pilihan anda.

0 Response to "8 jenis model rambut undercut"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel